
Launching Website
SMP IT Arroja Kisaran, yang berada di bawah naungan Yayasan Ar Roja Bina Insani, resmi meluncurkan website sekolah pada hari ini sebagai bagian dari transformasi digital dalam dunia pendidikan. Website ini diharapkan menjadi jembatan informasi antara sekolah, siswa, orang tua, serta masyarakat umum, sekaligus sebagai sarana publikasi dan promosi sekolah